Sabtu, 05 Maret 2011

Motif Batik daerah Riau

Beberapa contoh batik dari daerah Riau
TAMPUK MANGGIS

Pakaian anak-anak didaerah Melayu
AYAM BERLAGA

Matif ayam jantan dipakai laki-laki, lambang kejantanan sedangkan motif ayam betina melambangkan kerendahan hati
BUNGA HUTAN

Disana kasih dipadukan, disana sayan dikekalkan, disana jodoh ditemukan
NAGA NAGA DAN MERPATI SEKAWAN

Hidup bersama berkasih-kasihan, tahan bersusah mau bersakit
LEBAH BERGANTUNG

Hidup sentosa tolong menolong, jauh dari aib dan mala
KUNTUM BERSANDING

Segala bala akan terdinding, hilang sengketa dalam berunding
KASIH TAK SAMPAI

Janganlah memberikan kasih yang berlebihan pada anak kita
KIPAS LINGGA

Gambar daun atau bulan muda melambangkan gadis, gambar bulan penuh artinya sudah menikah
NYIUR MELAMBAI

Bintang setaman merupakan lambang kesucian, kesuburan, rezeki dan lainnya.
[sumber : Handbook of Indonesian Batik] http://vieinstyle.com/batik/?p=219

1 komentar: